Komunitas Telkomsel ARVIA

DATA PENGGUNA PONSEL
Menkominfo: 270 Juta Produk Ponsel di Indonesia (www.ugm.ac.id)
VIVAnews – Terbukti, pengguna ponsel di Indonesia lebih besar daripada jumlah penduduknya.
Berdasarkan data US Cencus Bureau pada Januari 2014, Indonesia memiliki sekitar 251 juta penduduk. Jumlah itu kalah dibanding pengguna ponsel, yang berkisar di angka 281 juta.
Dari jumlah itu, belum terdata berapa orang yang memiliki ponsel lebih dari satu. Indonesia pun menempati posisi kelima negara dengan jumlah pengguna ponsel terbanyak di dunia.
TELKOMSEL Market Leader
Market leader di industry telekomunikasi selular dengan market share sebesar 51% dengan total pelanggan lebih dari 140 juta pelanggan
ILUSTRASI                                                        
  • Jika penggunaan TM On siang hari ( Rp.2500 ) dan TM ON  malam ( Rp. 3000 ) selama 30 hari, maka pemakaian pulsa selama 30 hari adalah Rp 165.000,-
  • Jika diasumsikan kelebihan pemakaian dalam 1 hari adalah 2 jam, maka pemakaian pulsa adalah 2 x 60 x 30 x Rp 850,-/ menit adalah  Rp 3.060.000,-,maka total pemakaian pulsa dalam 1 bulan adalah Rp 165.000,- + Rp 3.060.000,-  = Rp 3.225.000,-
  • Bandingkan dengan menggunakan program Komunitas Arvia yang hanya Rp 50.000,-/ bulan ?
Pendaftaran : 450.000,- / 1 Kartu 3PIN/HU (tanpa ganti kartu baru)

1 komentar:

  1. sangat bermanfaat
    jangan lupa Kunjungi Kami : https://ittelkom-sby.ac.id/

    BalasHapus